KPU Jombang Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Pemilu 2024

ADAKITANEWS, Jombang – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Jombang, menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara di tingkat kabupaten hasil Pemilu 2024, di salah satu hotel di Jombang. Ketua KPU Jombang, Abdul Wadud Burhan Abadi, menyampaikan bahwa kegiatan tersebut digelar mulai tanggal 29 Februari hingga 4 Maret mendatang. “Pada hari pertama, akan dilakukan rapat pleno terbuka rekapitulasi di 4 kecamatan. Namun, tidak menutup kemungkinan akan ditambah jika waktu tersedia,” katanya pada wartawan usai pembukaan acara, Kamis (29/2/2024). Burhan menambahkan, pelaksanaan rapat Pleno terbuka diatur secara detail dalam Peraturan…

Read More

Ketua DPRD Terima Wisata Parlemen SMPN 1 Ngadiluwih

ADAKITANEWS, Kediri – Bertempat di ruang Graha Sabba Candha Bhirawa DPRD Kabupaten Kediri, Kamis, 25 Januari 2024, Ketua DPRD Kabupaten Kediri menerima kunjungan belajar dari siswa siswi SMP Negeri 1 Ngadiluwih. Kehadiran para pelajar ini didampingi langsung oleh Kepala SMP Negeri 1 Ngadiluwih bersama para guru pendamping dalam rangka kegiatan unggulan wisata perlemen di DPRD Kabupaten Kediri. Ketua DPRD Kabupaten Kediri sangat antusias menerima langsung kunjungan para siswa ini dan berharap kegiatan kunjungan siswa dalam rangka Wisata Parlemen ini dapat memberikan manfaat bagi siswa SMP Negeri 1 Ngadiluwih, utamanya dapat…

Read More

DPRD Sampaikan Laporan Kegiatan Komisi dan Laporan Reses

ADAKITANEWS, Kediri – Bertempat di Ruang Graha Sabha Chandha Bhirawa, hari Senin tanggal 22 Januari 2024 DPRD Kabupaten Kediri menggelar Rapat Paripurna dengan 2 buah agenda utama. Agenda rapat paripurna yang pertama adalah Penyampaian Laporan Kegiatan Komisi-Komisi Masa Persidangan I Tahun Sidang 2023/2024. Sedangkan agenda rapat paripurna yang kedua adalah Penyampaian Laporan Hasil Ŕeses Masa Persidangan I Tahun Sidang 2023/2024. Pada kesempatan ini, rapat paripurna dihadiri oleh segenap Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Kediri, sedangkan dari Pemerintah Daerah Kabupaten Kediri dihadiri langsung oleh Wakil Bupati Kediri Dewi Mariya Ulfa, ST.…

Read More

Ketua DPRD Terima Wisata Parlemen SMKN 1 Grogol

ADAKITANEWS, Kediri – Bertempat di ruang Graha Sabba Candha Bhirawa DPRD Kabupaten Kediri, Rabu, 7 Februari 2024, Ketua DPRD Kabupaten Kediri menerima kunjungan belajar dari siswa siswi SMK Negeri 1 Grogol. Kehadiran para pelajar ini didampingi langsung oleh Kepala SMK Negeri 1 Grogol bersama para guru pendamping dalam rangka kegiatan unggulan wisata perlemen di DPRD Kabupaten Kediri. Ketua DPRD Kabupaten Kediri sangat antusias menerima langsung kunjungan para siswa ini dan berharap kegiatan kunjungan siswa dalam rangka Wisata Parlemen ini dapat memberikan manfaat bagi siswa SMK Negeri 1 Grogol, utamanya dapat…

Read More

Ketua DPRD Terima Kunjungan Belajar Wisata Parlemen

ADAKITANEWS, Kediri – Bertempat di ruang Graha Sabba Candha Bhirawa DPRD Kabupaten Kediri, Selasa, 16 Januari 2024, Ketua DPRD Kabupaten Kediri menerima kunjungan belajar dua sekolah, yaitu dari siswa siswi SMP Negeri 1 Pagu dan Madrasah Tsanawiyah (Mts) Negeri 5 Kediri. Kehadiran siswa siswi pelajar dari kedua sekolah ini didampingi langsung oleh Kepala SMP Negeri 1 Pagu dan MTs Negeri 5 Kediri bersama para guru pendamping dalam rangka kegiatan unggulan wisata perlemen di DPRD Kabupaten Kediri. Ketua DPRD Kabupaten Kediri, Dodi Purwanto sangat antusias menerima langsung kunjungan para siswa ini…

Read More

Liwetan Kebangsaan dan Doa Bersama di Mapolres Jombang Jelang Hari Pencoblosan

ADAKITANEWS, Jombang – Di tengah persiapan menjelang pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, Mapolres Jombang menjadi saksi atas momentum penting yang diwujudkan dalam sebuah acara Liwetan Kebangsaan dan Doa Bersama, Senin (12/2/2024) malam. Acara ini diinisiasi oleh Kapolres Jombang, AKBP Eko Bagus Riyadi, sebagai wujud komitmen bersama untuk mewujudkan Kabupaten Jombang yang aman dan kondusif selama proses Pemilu yang tinggal menghitung hari. Ratusan warga Kabupaten Jombang dari berbagai lapisan masyarakat berkumpul di halaman Mapolres untuk mengikuti acara Liwetan Kebangsaan dan Doa Bersama. Suasana kebersamaan terasa kental, di mana berbagai elemen masyarakat…

Read More

Nyoblos Saat Pemilu di Jombang Dapat Bonus Ribuan Porsi Makan Gratis

ADAKITANEWS, Jombang – Polres Jombang bekerja sama dengan para pengusaha kuliner menyediakan ribuan porsi makan gratis khusus masyarakat yang menggunakan hak pilihnya 14 Februari nanti. Rumah makan penyedia makan gratis tersebut tersebar di 21 kecamatan. Kapolres Jombang AKBP Eko Bagus Riyadi menjelaskan, program Makblos Mabar (Mari Nyoblos Makan Bareng) ini dibuat untuk meningkatkan partisipasi pemilih. Ia mengajak seluruh masyarakat, khususnya Gen Z dan generasi milenial untuk menggunakan hak pilihnya di TPS masing-masing 14 Februari nanti. “Setelah menggunakan hak pilihnya di TPS masing-masing, para pemilih bisa mendatangi stand makanan yang disediakan…

Read More

Demi Tarik Minat Pemilih, TPS di Kediri Sulap Lokasi Pemilihan Bak Suasana Kerajaan

ADAKITANEWS, Kediri – Untuk menarik minat pemilih, TPS 06 Kelurahan Singonegaran Kecamatan Pesantren Kota Kediri, menampilkan suasana khas kerajaan dihiasi lampu-lampu gantung yang indah. Ide menyulap TPS menjadi bernuansa kerajaan, kata Sukirno, Ketua KPPS TPS 06, adalah untuk menunjukkan sejarah Kota Kediri yang dahulu merupakan sebuah kerajaan. “Temanya adalah Kerajaan Kediri. Tujuannya adalah untuk menarik minat pemilih untuk datang ke TPS menggunakan hak suaranya dalam Pemilu tahun ini,” katanya saat diwawancarai pada Selasa, 13 Februari 2024. Sukirno mengaku, sebenarnya juga ingin mengenakan pakaian khas kejaraan bersama dengan anggota KPPS lainnya.…

Read More

TPS Loksus di LDII Kota Kediri, Hanya Pilih Presiden dan DPD

ADAKITANEWS, Kediri – Tempat Pemungutan Suara (TPS) 901 di Pondok Pesantren Wali Barokah LDII Kota Kediri, adalah satu di antara 56 TPS Lokasi Khusus yang tersebar di Kota Kediri. Dari 208 total jumlah DPT yang terdaftar di TPS tersebut, 90 persen lebih merupakan warga luar Jawa Timur. Alhasil pada Pemilu 14 Februari besok, mereka hanya mendapatkan satu surat suara pencoblosan, yakni untuk memilih Presiden dan Wakil Presiden. Ketua KPPS TPS 901 Kelurahan Burengan Kecamatan Pesantren Kota Kediri, Haslul Mufiid mengatakan, hanya ada sekitar 6 pemilih yang berasal dari Jawa Timur.…

Read More

Perkenalkan Diri, Tim Hukum Ganjar-Mahfud Kediri Raya Siap Kawal Pemilu 2024 Bersih, Jujur, Adil dan Bermartabat

ADAKITANEWS, Kediri – Tim Hukum Ganjar-Mahfud Kediri Raya mendeklarasikan diri untuk mengawal kontestasi pemilu 2024 agar tercipta demokrasi yang bersih, jujur, adil dan bermartabat. Dalam pertemuannya dengan awak media di salah satu hotel di Kabupaten Kediri, Tim Hukum Ganjar-Mahfud Kediri Raya menegaskan bahwa kehadiran mereka bukan untuk berkampanye. Melainkan untuk mengawal terselenggaranya pemilu 2024, agar tercipta demokrasi yang bersih, jujur, adil, dan bermartabat. Pembina Tim Hukum Ganjar-Mahfud, Ander Sumiwi Joana, SH menjelaskan bahwa mereka akan berperan aktif melakukan pemantauan dan pengawasan penyelenggaraan pemilu 2024, serta melakukan upaya-upaya hukum jika ada…

Read More