Adu Domba Dua Perguruan Silat di Medsos, Pemuda Blitar Ditangkap

ADAKITANEWS, Blitar – Berawal dari iseng di media sosial, Huda Riyan Nandas, 22, pemuda asal Desa Jugo Kecamatan Kesamben Kabupaten Blitar akhirnya harus berurusan dengan polisi. Ia ditangkap usai terbukti melakukan penghinaan atau pencemaran nama baik terhadap dua organisasi, yaitu perguruan pencak silat Ikatan Keluarga Silat Putra Indonesia (IKSPI) Ranting Kesamben dan Pencak Silat PSHT Ranting Kesamben melalui facebook. Kapolres Blitar, AKBP Anisullah M Ridha mengatakan, peristiwa ini terjadi pada 13 Mei 2019 lalu. Pelaku melakukan aksinya di sebuah warnet. Awalnya polisi mendapati postingan di media sosial facebook yang diposting…

Read More

Pelatih Pagar Nusa Dapat Pelatihan, Siap Lahirkan Atlet Go-Internasional

ADAKITANEWS, Kediri – Pengurus Wilayah Pagar Nusa (PWPN) Jawa Timur menggelar pelatihan bagi para pelatihnya. Dengan adanya pelatihan tersebut, Pagar Nusa yang merupakan salah satu cabang olahraga pencak silat diharapkan mampu memunculkan atlet-atlet handal, bahkan mampu go-internasional. Pelatihan digelar selama dua hari, di Aula Kampus Universitas Islam Kadiri (UNISKA) dan diikuti ratusan pelatih Pagar Nusa se-Karesidenan Kediri. Pelatihan ini, juga dibuka langsung oleh Staf Khusus Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) Bidang Komunikasi dan Kemitraan, Anggia Ermarini. Ditemui usai pembukaan acara, Sekretaris PWPN Jawa Timur, Sholahuddin Fathurrohman mengatakan, selama ini Pagar…

Read More

Puluhan Pendekar di Madiun Adu Ketangkasan

ADAKITANEWS, Kota Madiun – Aula Kantor Kecamatan Taman di Jalan Taman Praja Kota Madiun pada Sabtu (22/07) tampak ramai dipadati puluhan orang dengan memakai pakaian serba hitam. Diantaranya, bahkan ada yang memakai aneka aksesoris seperti selendang ataupun sarung. Puluhan orang itu adalah peserta lomba Ketangkasan Seni Pencak Silat dan Beladiri, dalam rangka peringatan HUT Kota Madiun ke-99 tahun, serta HUT Bhayangkara ke-71, tahun 2017. “Saya mengapresiasi kegiatan pada hari ini, semoga hal ini bisa menjadi cerminan dan bisa ditiru oleh wilayah kecamatan lainnya di Kota Madiun,” urai Kapolres Madiun Kota,…

Read More

Salah Satu Tersangka Rusuh Mejayan Diserahkan ke Kejaksaan

ADAKITANEWS, Madiun – SBU alias Bud, salah satu tersangka kerusuhan di Jalan Ahmad Yani Kelurahan Bangunsari Kecamatan Mejayan Kabupaten Madiun beberapa waktu yang lalu akhirnya diserahkan ke Kejaksaan Negeri Mejayan Kabupaten Madiun, Jumat (09/06). Tersangka yang merupakan salah seorang pengusaha di Caruban tersebut ditangkap polisi saat terjadi keributan dengan sejumlah warga. Kisruh diawali adanya pembangunan tugu pencak silat di wilayah Bangunsari. Yang bersangkutan ditahan polisi dikarenakan saat kejadian kedapatan sedang membawa senjata tajam. Dengan dikawal petugas kepolisian dari Polres Madiun, tersangka tiba di kantor Kejari Mejayan sekitar pukul 10.00 WIB.…

Read More