Habib Palsu Gelapkan Mobil

ADAKITANEWS, Lamongan – Ainur Rofiq alias Macan Dunia Al Habib Abu Ainur Rofiq Assegaf M.B.A, warga asal Dusun Bedak Desa Banyuajah Kecamatan Kamal Kabupaten Lamongan yang tinggal di Desa Datinong Kecamatan Babat Kabupaten Lamongan, terpaksa digelandang ke ruang tahanan Polres Lamongan. Pria berumur 37 tahun yang mengaku sebagai Habib dan bertitel M.B.A yang ternyata merupakan singkatan dari “Mustahil Bagi Anda” itu ditangkap lantaran menggelapkan sebuah mobil milik H Hasan Ismail, 52, warga Desa Kalanganyar Kecamatan Karanggeneng Kabupaten Lamongan. Kasat Reskrim Polres Lamongan,, AKP Wahyu Norman Hidayat mengatakan, penangkapan tersangka ini…

Read More

Gelapkan Sepeda Motor, Warga Paciran Lamongan Ditangkap

ADAKITANEWS, Lamongan – Dhani Indra, 51, warga Desa Jetak Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan terpaksa mendekam di tahanan Mapolres Lamongan. Pelaku ditangkap di rumahnya usai diketahui telah melakukan tindak pidana penggelapan. Pelaku ditangkap atas dasar laporan korban, Sri Utami, 49, warga asal Jalan Panglima Sudirman H 21 Kelurahan Poijen Kecamatan Klojen Kota Malang dan bertempat tinggal di Perum Demangan Regency Jalan Bougenvile 15 Kelurahan Sidorejo Kecamatan/Kabupaten Lamongan. Kasatreskrim Polres Lamongan, AKP Wahyu Norman Hidayat menjelaskan, kasus penggelapan ini bermula saat saksi, Indah Sri Hardani, 48, warga Desa Jetak Kecamatan Paciran Kabupaten…

Read More

Bawa Borgol dan Ngaku jadi Polisi, Penumpang Taksi Online Sikat Mobil

ADAKITANEWS, Sidoarjo – Karnoto, 44, warga Kelurahan Gempolsampurno Kecamatan Porong Kabupaten Sidoarjo terpaksa diamankan polisi lantaran diduga melakukan penipuan dan penggelapan mobil. Pelaku menjalankan aksinya dengan modus menjadi penumpang taksi online, dan mengaku sebagai anggota polisi. Kasat Reskrim Polresta Sidoarjo, Kompol Muh Harris mengungkapkan, tersangka ditangkap petugas Unit Pidana Umum (Pidum) setelah adanya laporan pencurian mobil Avanza nopol N 1801 XX, milik salah satu sopir taksi online. Selain membawa kabur mobil, pelaku berhasil menggasak 2 unit ponsel milik korban yang sebelumnya disimpan di dalam mobil. “Modus tersangka yakni berpura-pura menjadi…

Read More

Tersangka Penggelapan 4 Mobil dan 2 Motor Dibekuk Polisi

ADAKITANEWS, Sidoarjo – Unit Reskrim Polsek Sukodono berhasil mengungkap kasus penggelapan kendaraan bermotor di wilayahnya. Selain menyita 5 unit mobil, anggota kepolisian juga berhasil mengamankan 2 tersangka yakni Pamungkas Pramono, 30, warga Ngawi yang tinggal di Desa Masangan Kulon Sukodono, dan Much Rowi, 41, warga Desa Sumput, Kecamatan Sidoarjo Kota. Kapolsek Sukodono, AKP Sumono mengungkapkan, kronologis tipu gelap yang pertama dengan barang bukti dua unit mobil Daihatsu Xenia, satu unit mobil Suzuki Ertiga dan satu unit mobil Toyota Avanza. Pamungkas Pramono diketahui dulu dipercaya oleh PT First Travel Umroh sebagai…

Read More

Koperasi Syariah BMT Nusa, Sejak Tahun 2014 Tak Laksanakan RAT

ADAKITANEWS, Tulungagung – Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Tulungagung menyatakan bahwa pihaknya belum dimintai keterangan oleh kepolisian terkait dengan adanya laporan yang diarahkan kepada Koperasi Syariah (Kopsyah) BMT Nusa. Kopsyah BMT Nusa yang beralamatkan di Desa Tanggulwelahan Kecamatan Besuki Tulungagung ini dilaporkan ke Polres Tulungagung oleh puluhan nasabah yang mewakili sekitar 200 nasabah lainnya, karena diduga melakukan penggelapan dana nasabah. “Kita belum dimintai keterangan terkait masalah (Kopsyah BMT Nusa) tersebut,” kata Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Tulungagung, Supraptono, Jumat (09/03). Supraptono mengatakan bahwa Kopsyah BMT Nusa yang dipermasalahkan tersebut, sejak…

Read More

Diduga Gelapkan Uang Nasabah, Koperasi Syariah di Tulungagung Dilaporkan ke Polisi

ADAKITANEWS, Tulungagung – Merasa ditipu Koperasi Syariah (Kopsyah) BMT Nusa yang berada di Desa Tanggulwelahan Kecamatan Besuki Tulungagung, puluhan orang yang mengaku sebagai nasabah mendatangi Mapolres Tulungagung, Kamis (08/03). Dengan membawa sejumlah bukti diantaranya berupa kuitansi dan buku tabungan, mereka melaporkan ke Polres Tulungagung atas dugaan penipuan dan penggelapan uang nasabah yang dilakukan oleh Koperasi Syariah BMT Nusa. Salah satu nasabah, Eni Widyawati mengaku dirinya sejak tahun 2013 sudah menjadi nasabah di Koperasi Syariah BMT Nusa. Sementara dana yang dia simpan di koperasi tersebut, adalah sejumlah Rp 175 juta. “Kalau…

Read More

Tersangka Penggelapan Diciduk Polisi saat Tunggui Orang Tuanya Opname

ADAKITANEWS, Kota Madiun – Oki, 27, perempuan warga Kelurahan Klegen Kecamatan Kartoharjo Kota Madiun tiba-tiba diringkus anggota reserse Polres Madiun Kota saat menunggu ibunya yang sedang opname di RSUP Dr Soedono Kota Madiun. Oki diciduk karena diduga telah melakukan tindak kriminal penggelapan sebuah mobil rental. Pelaku disinyalir telah menggadaikan satu unit mobil Avanza milik rental yang beralamat di Jalan Letkol Soewarno komplek Bumi Mas Kota Madiun. “Tersangka berhasil diamankan saat menunggu ibunya yang sedang opname di RSUP Dr Soedono, karena diduga telah menggadaikan sebuah mobil milik rental,” urai AKP Ida…

Read More

Gelapkan Mobil, Residivis Kembali Diamankan

ADAKITANEWS, Sidoarjo – Dua kali mendekam di balik jeruji besi ternyata tidak membuat Muhammad Adi Purnomo alias Abdul Aziz kapok. Lelaki 36 tahun tersebut kini terpaksa kembali dijebloskan ke sel tahanan akibat kasus penggelapan. Kapolsek Sukodono, AKP Heriyanto menjelaskan, tersangka pertama kali mendekam di penjara karena tersandung perkara narkoba pada 2008 dan divonis 1 tahun 3 bulan di pengadilan. Dan pada 2016, dia kembali ditangkap polisi dengan kasus yang sama. “Kasus penggelapan di Balongbendo. Dihukum satu tahun penjara,” ujarnya Jumat (15/09). Adi kemudian bebas pada 4 April 2017. Namun belum…

Read More

Buat Laporan Fiktif, Salesman Gelapkan Uang Perusahaan Rp 20,1 Juta

ADAKITANEWS, Kota Madiun – Rendi Okki S, 34, sales, warga Jalan Sri Sedono nomor 1 Kelurahan Kelun Kecamatan Kartoharjo Kota Madiun terpaksa berurusan dengan pihak kepolisian lantaran telah menggelapkan uang setoran perusahaan. Tersangka yang berstatus sebagai karyawan kontrak di salah satu perusahaan makanan di Kota Madiun itu melakukan pengelapan uang setoran mulai dari bulan Mei 2015 hingga November 2015 silam. Kasubbag Humas Polres Madiun Kota, AKP Ida Royani mengatakan, modus yang dilakukan oleh tersangka adalah dengan membuat kuitansi serta laporan fiktif. Setiap menerima pembayaran tunai dari penjualannya, oleh tersangka kemudian…

Read More

Mangkir Bayar Sewa Mobil, Oknum Purnawirawan TNI Dibui

ADAKITANEWS, Sidoarjo – Berdalih untuk membantu adiknya yang mengalami musibah kecelakaan hingga meninggal dunia, seseorang oknum purnawirawan TNI AD dengan pangkat terakhir Peltu, Suhadak, 69, warga Desa Ngronggot Kabupaten Nganjuk nekat menggadaikan mobil rental. Awalnya, Suhadak berniat menyewa mobil Datsun Go Panca 2015 warna putih atas nama Yuliani, 46, warga Desa Wage Kecamatan Taman Kabupaten Sidoarjo di sebuah rental mobil kawasan setempat, mulai tanggal 26 hingga 30 April 2017. Namun saat jatuh tempo pengembalian mobil tersebut, dan pemilik mengkonfirmasi ke Suhadak, dia justru beralibi dengan memperpanjang masa sewa hingga tanggal…

Read More