Lanjutkan Bersih-Bersih Waled di Jalan Cendana

ADAKITANEWS, Kediri – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Kediri terus melanjutkan kegiatan bersih-bersih saluran air dan gorong-gorong. Kali ini, mengawali minggu pertama bulan Ramadan, petugas dari Dinas PUPR Kota Kediri menyisir selokan yang ada di sepanjang Jalan Cendana Kecamatan Pesantren Kota Kediri, Kamis (07/04). Sama seperti di lokasi sebelumnya, yakni di Jalan Sersan Suharmaji Kelurahan Manisrenggo Kecamatan Kota, waled atau endapan lumpur di dalam gorong-gorong Jalan Cendana tampak menumpuk. “Kali ini kami mengerjakan pembersihan saluran drainase di Jalan Cendana Kelurahan Singonegaran. Ada kurang lebih 15 orang dengan…

Read More

Waled Menutup Hampir Setengah dari Tinggi Gorong-Gorong

ADAKITANEWS, Kediri – Belasan petugas dari Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga melakukan pembersihan pasir dan waled (endapan lumpur) gorong-gorong di sekitar Jalan Sersan Suharmaji Kelurahan Manisrenggo Kecamatan Kota, Kota Kediri, Jumat (25/03). Pembersihan dilakukan sejak pagi sekitar pukul 08.00 WIB oleh kurang lebih 15 orang dengan mengangkat waled yang menimbun hampir setengah dari tinggi gorong-gorong. Endapan lumpur serta pasir ini, diangkat guna meminimalisir terjadinya banjir atau genangan yang kerap terjadi di kawasan tersebut. “Kendala yang dihadapi di lapangan adalah tingginya waled di lokasi. Jadi hampir setengah dari kedalaman saluran itu…

Read More