Sex Toys, Temuan Baru Bea dan Cukai Kediri

ADAKITANEWS, Kota Kediri – Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe Madya Cukai Kediri merilis hasil penindakan selama dua tahun 2016 – 2017, Selasa (11/07). Selain masih didominasi rokok polos dan minuman keras ilegal, ada ratusan temuan baru lainnya yaitu alat bantu sex (sex toys) dan bibit tanaman yang dikirim melalui kantor pos tanpa adanya dokumen resmi. Kepala KPPBC Kediri, Turanto Sih Wardoyo mengatakan, hasil tindakan yang dilakukan wilayah kantor Bea Cukai Kota Kediri, Kabupaten Kediri, Jombang, dan Nganjuk, ditemukan 432.970 batang rokok tanpa pita cukai. Sedangkan untuk…

Read More