80 Persen APK Sudah Ditertibkan

ADAKITANEWS, Blitar – Sesuai aturan mulai tanggal 14 – 16 April 2019 merupakan masa tenang menuju Pemilu 2019. Sehingga, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) beserta dengan instansi terkait melakukan penertiban Alat Peraga Kampanye (APK) sejak Minggu (14/04) pukul 24.00 WIB. Ketua Badan Pengawas Pemilu Kabupaten Blitar, Abdul Hakam Sholahuddin mengatakan, APK yang terpasang di Kabupaten Blitar jumlahnya mencapai ribuan. Hngga saat ini pihaknya memastikan penertiban APK sudah mencapai 80 persen, baik APK ukuran kecil hingga ukuran besar. “Sekitar 80 persen APK sudah kita tertibkan. Kalau untuk APK yang dipasang di papan…

Read More

25 Persen TPS di Blitar Masuk Kategori Rawan

ADAKITANEWS, Blitar – Jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kabupaten Blitar mencapai 4.753. Namun demikian, berdasarkan catatan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Blitar, sekitar 25 persen atau 1.020 TPS dikategorikan rawan. “Kerawanan ini kita lihat dari berbagai aspek, baik dari sisi internal maupun eksternal,” kata Abdul Hakam Sholahuddin, Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Blitar, Senin (15/04). Hakam menjelaskan, lokasi TPS yang dikategorikan rawan menyeluruh di semua Kecamatan. Penetapan TPS masuk pada kategori rawan berdasarkan dengan hasil kajian, yakni TPS yang lokasinya berdekatan rumah tim pemenangan maupun tim sukses, kemudian…

Read More

Dapat Tambahan Anggaran, Lurah Dipacu Semakin Melayani

ADAKITANEWS, Lamongan – Mulai tahun 2019, sebanyak 12 kelurahan di Kabupaten Lamongan menjadi pengelola anggaran sendiri. Bahkan dana yang dikelola cukup besar, yakni lebih dari Rp 1 miliar per kelurahan. Bupati Lamongan, Fadeli berharap dengan penambahan anggaran tersebut akan semakin memacu kinerja pelayanan di kelurahan. Hal Itu dikatakannya saat penyampaian Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) kegiatan yang bersumber dari Alokasi Dana Kelurahan di Guest House Pemkab Lamongan, Senin (15/04). Fadeli menjelaskan, untuk saat ini pengalokasian dana kelurahan masih dipatok sama bagi semua kelurahan, sesuai dengan alokasi minimal yang diatur dalam Permendagri…

Read More